Setelah lama nggak terisi akhirnya ada juga daftarnya...
Berikut adalah daftar anggota yang terkena Peringatan beserta alasannya. Ingat, anggota yang terkena peringatan sebanyak
tiga kali akan mendapat ban (pembatasan hak akses). Besar ban akan ditentukan dari total bobot pelanggaran yang telah dilakukan.
Satu kaliKei90Topik yang melanggar:
Re: The Sims 3 (PC) (Explore, Encounter, Battle, Win! > Legend of the Worlds)
Alasan: memberikan tautan ke forum lain (i.e. promosi) tanpa memberikan tambahan tulisan yang mendukung topik tersebut. Ingat, di forum manapun ini tidak diizinkan, kecuali Anda mengutip sesuatu dan ingin memberikan sumbernya.
ZenmanTopik yang melanggar: banyak...
Alasan: Banyak yang salah tempat (misal promosi majalah tertentu tapi tidak ditulis di Promotion Board). Tolong baca nama forum dan keterangannya baik-baik ya...
ironman2000Topik yang melanggar: sudah dihapus ke Recycle Bin
Alasan: menulis hal yang sama dengan Zenman di luar Promotion Board. Harap manfaatkan fasilitas pencarian sebelum Anda menulis.
WaveGameTopik yang melanggar: sudah dihapus ke Recycle Bin
Alasan: menulis topik dengan balasan yang sama berulang kali dalam waktu kurang dari 72 jam.
Dua kaliZenmanTopik yang melanggar:
PS3 dan PLayer Playon (The Flying Widow Bar > Technoquetra)
Alasan: menggunakan board selain
Promotion Board untuk berpromosi (yang dipromosikan juga bukan gadget atau komputer, melainkan konsol)
ironman2000Topik yang melanggar: sudah dihapus ke Recycle Bin
Alasan: mengulangi pelanggaran yang sama dalam kurang dari sepekan
WaveGameTopik yang melanggar: sudah dihapus ke Recycle Bin
Alasan: tidak mengindahkan peringatan dan mencoba menulis topik yang sama dengan yang sudah dihapus
Tiga kaliZenmanTopik yang melanggar: Kiddo #67, Cinemags #138 (sudah dihapus ke Recycle Bin)
Alasan: tidak mengindahkan pesan pribadi yang diterima.
Pengucilan: sementara (tidak dapat menulis topik baru), akan dikucilkan sepenuhnya mulai 1 Januari 2011, dilaporkan ke stopforumspam.com
ironman2000Topik yang melanggar: sudah dihapus ke Recycle Bin
Alasan: menulis topik yang sama di beberapa tempat sekaligus
Pengucilan: Penuh sejak 4 Oktober 2011, dilaporkan ke stopforumspam.com
Harap berhati-hati dan tidak mengulangi kesalahan yang sama
